Grebek Mulud
Allah Subhanahu Wa Ta'ala berfirman:
اِنَّ اللّٰهَ وَمَلٰٓئِكَتَهٗ يُصَلُّوْنَ عَلَى النَّبِيِّ ۗ
يٰۤـاَيُّهَا الَّذِيْنَ اٰمَنُوْا صَلُّوْا عَلَيْهِ وَسَلِّمُوْا تَسْلِيْمًا
"Sesungguhnya Allah dan para malaikatNya
bershalawat untuk Nabi.
Wahai orang-orang yang beriman!
Bershalawatlah kamu untuk Nabi dan ucapkanlah salam dengan penuh penghormatan kepadanya."
(QS. Al-Ahzab 33: Ayat 56)
(لولاك لما خلقت الافلاك).
(Jika bukan karena engkau Muhammad, aku tidak akan menciptakan alam semesta).
من صلى علي في كتاب لم تزل
الصلاة جارية له ما دام اسمي في ذلك الكتاب
"Barangsiapa yang mengirimkan shalawat
kepadaku dalam sebuah buku,
para malaikat akan terus meminta maaf
padanya selama namaku ada dalam
kitab itu"
مَن أكْثَرَ مِنَ الصَّلَاةِ عَلَيَّ فِيْ حَيَاتِهِ
أَمَرَ اللهُ جَمِيْعَ مَخْلُوْقَاتِهِ أنْ يَسْتَغْقِرُوا لَهُ بَعْدَ مَوْتِهِ
Barangsipa membaca shalawat kepadaku
di waktu hidupnya maka Allah
memerintahkan semua makhluk-Nya memohonkan maaf
kepadanya setelah wafatnya
Sumber
Khutbah Jum'at Masjid Umar Bin Khattab
Ngebyongan-Wonokerso
oleh Ust. Mahmudi Zuhri
Kitab I'anatuth Thalibin Juz 1 Hal 6
Grebek Mulud
Komentar
Posting Komentar
Jangan Lupa Bahagia Terimakasih